Cegah Anemia,Siswi mi al-hikmah Sehatkan Tubuh
- Rabu, 25 September 2024
- Admin IT MI Al-Hikmah
- 0 komentar
HUMAS (MI AL-HIKMAH) Jombang, 20 September 2024. Dalam upaya meningkatkan kesehatan siswi putri dan mencegah anemia, Dinas Kesehatan Puskesmas Jarak Kulon bekerja sama dengan MI AL-HIKMAH memberikan tablet tambah darah kepada seluruh siswi kelas 5.
"Anemia dapat menghambat pertumbuhan dan perkembangan remaja putri, serta mengganggu konsentrasi dalam belajar,” "Dengan memberikan tablet tambah darah secara rutin, kami berharap para siswi dapat terhindar dari anemia dan memiliki tubuh yang sehat serta bugar."
Salah satu siswi,mengaku senang dengan adanya program ini. "Saya merasa lebih semangat setelah mengonsumsi tablet tambah darah. Semoga program ini dapat terus berlanjut," ujarnya.
Artikel Terkait
Siswa Kelas 5 Ikuti ANBK, Uji Kompetensi dan Karakter | 28 sd 29 Oktober 2024
Selasa, 29 Oktober 2024
Siswa MI AL-HIKMAH Antusias Terima Rapor PTS Semester Ganjil Tahun Ajaran 2024-2025
Sabtu, 26 Oktober 2024
Imunisasi DT dan TD Lindungi Siswa dari Penyakit Berbahaya | Kelas 1, 2, & 5 | Oleh Dinas Kesehatan Puskesmas Jarakkulon Jogoroto | Jumat 25 Oktober 2024
Jum'at, 25 Oktober 2024
Outing Class | Kelas 2 | Siswa Antusias Belajar Membatik Langsung dari Ahli | Batik New Colet Jatipelem Diwek Jombang | Senin 21 Oktober 2024
Senin, 21 Oktober 2024